Persela Kalah 0-2 Lawan Borneo FC, Posisi Semakin Sulit

Persela Kalah 0-2 Lawan Borneo FC, Posisi Semakin Sulit - GenPI.co JATIM
Duel pemain Persela Guilherme Batata dan pemain Borneo FC Javlon Guseynov. (Foto: Instagram @perselafc).

GenPI.co Jatim - Persela Lamongan kalah 0-2 melawan Borneo FC dalam lanjutan kompetisi Liga 1 2021/2022 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Sabtu (5/3).

Kekalahan Persela Lamongan ini membuat posisi di klasemen sementara semakin sulit untuk lolos dari zona degradasi.

Ya, kekalahan Laskar Joko Tingkir ini patut disayangkan, sebab selama jalannya pertandingan mereka tampil ngotot dan menekan untuk bisa mencuri poin.

BACA JUGA:  Arema FC Ngamuk, Kalahkan Barito Putera 2-1

Dua pemain mudanya, Riyanto Abiyoso dan Rahel Radiansyah tampil agresif pada pertandingan malam hari tadi.

Sayangnya, Pesut Etam tak mau kalah, mereka juga ingin memenangkan pertandingan untuk mengamankan posisi di klasemen sementara dan mampu meredam agresivitas pemain Persela.

BACA JUGA:  Persik Kediri Buyarkan Keunggulan Madura United, Berikut Faktanya

Di sisi lain Borneo FC lebih efektif dan mampu mencetak gol melalui Francisco Tores di menit ke-44 dan Nurdiansyah di menit ke-90+3.

Berikut ini adalah sejumlah fakta jalannya pertandingan.

BACA JUGA:  FIFA dan PSSI Bakal Sambangi GBT, Cek Persiapan Piala Dunia U-20

1. Persela Lamongan tampil menekan sejak menit pertama.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya