Pertandingan Derby Jawa Timur mempertemukan Arema FC vs Persebaya Surabaya memunculkan beberapa cerita hangat di antara para suporter Persebaya Bonek mania.
Pelatih Arema FC, Eduardo Almeida menjamin bakal memberikan perlawanan ke Persebaya dalam laga Derby Jawa Timur yang berlangsung sore nanti, Sabtu (6/11).