Crazy rich Malang siap gelontor cuan pada pertandingan persahabatan antara Arema FC melawan Rans FC. Uang yang cikucurkan mencapai ratusan juta rupiah.
Iwan Setiawan sudah sah menjadi pelatih klub Liga 1 Persela Lamongan, tugas pertama yang dilakukannya kepada tim asal kota Soto itu adalah fisik pemain.
Bupati Situbondo Karna Suswandi bersama jajaran Forkopimda setempat mengikuti upacara Hari Lahir Pancasila secara virtual yang dipimpin oleh Presiden Jokowi.