Pemkab Pamekasan meminta Pemprov Jawa Timur segera memperbaiki jalan provinsi yang ambles di Desa Tampojung Goa akibat hujan deras dalam tiga hari terakhir ini.
Pencarian korban KMP Tunu Pratama Jaya yang tenggelam di Selat Bali dengan penyelaman hanya mampu menembus kedalaman 12 meter karena kencangnya arus bawah.