Korban pertama ganasnya kompetisi BRI Liga 1 mulai, manajemen Persik Kediri resmi berpisah dengan Joko Susilo. Posisinya saat ini sementara ditempati Alfiat.
Pelatih Persik Kediri, Joko Susilo membeberkan alasannya memilih kiper muda dibanding menurunkan kiper senior dalam beberapa laga di kompetisi BRI Liga 1.