
GenPI.co Jatim - Pertandingan PSIS Semarang vs Arema FC berakhir dengan skor 0-0, dalam lanjutan kompetisi BRI Liga 1 2021/2022 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali.
Meskipun berakhir tanpa gol, sejatinya pertandingan kedua tim bermain saling menekan.
Arema FC bahkan sudah menekan PSIS Semarang sejak menit awal pertandingan.
BACA JUGA: Pelatih Persik Benahi Konsentrasi Pemain Jelang Hadapi PSM
Namun, keduanya sama-sama tampil apik sehingga gawang tidak bergetar hingga selesai.
Berikut ini adalah fakta pertandingan tersebut:
BACA JUGA: Masih Berkutat di Zona Degradasi, Wilkson Beri Dukungan Persela
1. Arema FC gagal meraih poin penuh.
2. Meski meraih hasil imbang Arema FC masih berada di puncak klasemen sementara.
BACA JUGA: Persebaya Usung Misi Balas Dendam Hadapi Bhayangkara FC
3. Arema FC berhasil mempertahankan tren tidak pernah kalah.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News