
”Tentunya pasti setiap perubahan pelatih berubah juga cara bermain, berubah juga yang lain-lain,” bebernya.
”Saya lihat juga dengan adanya coach Putu ini, mungkin mereka lebih fresh, mainnya saya lihat ada sedikit perbedaan dengan pelatih sebelumnya, itu yang harus kami antisipasi,” pungkasnya. (*)
Video heboh hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News