
"Arema FC memiliki striker berbahaya di lini depan. Selain tinggi besar, dia juga memiliki kecepatan. Mungkin itu yang harus diantisipasi," tegasnya.
Agil juga mewaspadai sayap Arema FC yang memiliki kecepatan dan kekuatan.
"Sebenarnya kekuatan Arema ini merata. Bek kanan dan kiri mereka memiliki kecepatan yang patut juga diwaspadai," katanya. (*)
BACA JUGA: Danilo Fernando Jabat Direktur Teknik di Persik
Video viral hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News