
3. Empat kartu kuning
Ada empat kartu kuning yang harus dikeluarkan oleh wasit pada pertandingan tersebut.
Pada babak pertama ada dua kartu kuning, masing-masing untuk pemain Barito Putera Azamat Baimatov, dan pemain Madura United Andik Rendika Rama.
BACA JUGA: Statistik Mentereng, Madura United di Atas Angin
Babak kedua dikeluaran untuk pemain Barito Putera Miftah Anwar Sani dan Rafi Syarahil. (*)
Tonton Video viral berikut:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News