
Rencananya, Cak Cong menyebut akan ada personel tambahan yang diberangkatan dari Surabaya menuju lokasi bencana.
"Wah akeh iku (Banyak itu yang berangkat) 10 lebih koyoakene (sepertinya). Karena wakeh bantuane (banyak bantuannya)," jelasnya.
Tingginya animo para suporter maupun masyarakat dalam membantu sesama melalui program pembelian tiket sangat disyukuri olehnya.
BACA JUGA: Keren Cak! Bonek Langsung Bergerak ke Lokasi Erupsi Gunung Semeru
"Alhamdullilah, karena (masyarakat dan suporter) merasa waktunya bersama untuk membantu," ungkapnya. (*)
Simak video berikut ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News