
Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Jawa Timur Drajat Irawan menyampaikan, sementara ini minyak goreng tersebut didistribusikan ke 17 daerah.
Menyusul nantinya 21 kabupaten/kota lainnya yang ada di Jatim.
"Besok (Jumat, 4/3), akan dilakukan pengiriman tahap kedua ke beberapa daerah lain. Dalam waktu dekat datang lagi 4.000 ton minyak goreng agar semakin mempercepat ketersediaan dan distribusi minyak goreng," kata dia. (*)
BACA JUGA: Keras, Wawali Surabaya Tak Ingin Ramadan Minyak Goreng Langka
Video populer saat ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News