
Air hangat saat mencuci rambut justru dapat merangsang kelenjar penghasil sebum, sedangkan air dingin dapat membantu mengurangi aktivitasnya. Bahkan, air dingin juga membantu menutupi kutikula yang membuat rambut lebih sehat.
2. Hindari produk berbahan silikon
Sampo, kondisioner, dan produk perawatan rambut lainnya tersedia dalam berbagai varian dengan kandungan yang bermacam-macam.
BACA JUGA: Tips Merawat Kulit Wajah Kusam, Perhatikan Tahapannya
Nah, agar kulit kepala terbebas dari masalah, anda harus berhati-hati memilih produk perawatan untuk rambut berminyak.
Salah satu kandungan yang perlu diwaspadai adalah silikon yang berfungsi membantu melembutkan rambut dan menambah kilau. Sayangnya, hal ini tidak berlaku pada rambut lepek.
BACA JUGA: 4 Alasan Wanita Sulit Capai Kepuasan Ranjang, Pria Perhatikan
Silikon pada sampo dan produk perawatan rambut ternyata dapat menyebabkan penumpukan minyak di kulit kepala. Akibatnya, rambut pun terlihat kotor, lepek, dan terasa berat. Bahkan, silikon juga mencegah kelembapan yang dibutuhkan meresap ke batang rambut.
3. Pakai masker rambut dari bahan alami
BACA JUGA: Penggunaan Skincare Tak Boleh Sembarangan, ini Kata Ahli
Selain sampo dan kondisioner, merawat rambut lepek juga bisa menggunakan masker rambut dari bahan alami.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News