
GenPI.co Jatim - Garis halus di wajah mulai muncul seiring bertambahnya usia dan tidak dapat dihindari.
Namun, ada banyak solusi yang ternyata ampuh untuk mengurangi garis halus di wajah yang bisa anda lakukan di rumah.
Berikut ini adalah cara alami mengurangi garis halus di wajah.
BACA JUGA: Manfaat Dahsyat Mengkudu, Lemak Langsung Ambrol
1. Buat pembersih wajah dari susu segar dan madu
Madu mengandung bahan pelembap dan mampu menyerap serta menjaga kelembapan pada kulit.
BACA JUGA: Manfaat Ginseng untuk Pria, Buat Greng di Ranjang
Selain itu, fungsi madu untuk meningkatkan elastisitas kulit dan mengurangi keriput wajah.
Sementara asam laktat dalam susu segar mampu membersihkan debu yang menempel pada pori-pori.
BACA JUGA: Hilangkan Jerawat dengan Metode IPL, Perhatikan Efek Sampingnya
Hasilnya, kulit wajah akan mampu memproduksi lebih banyak kolagen secara alami.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News