
2. Pakai dengan celana skinny
Tunik berpotongan loose dan flowy dapat dipadukan dengan celana skinny kamu. Perpaduan ini akan melihatkan sedikit lebih formal.
3. Cobalah pakai dengan celana kulot
Memakai tunik dengan celana kulot akan membuatmu tidak gerah saat salat tarawih. Kamu juga akan tampak lebih santai dengan paduan celana tersebut.
4. Gabung dengan hijab bermotif
BACA JUGA: Tips Tampil Gaya untuk Wanita Bertubuh Tinggi
Bila tunik kamu polos dengan warna basic, padukan dengan hijab dengan sedikit motif.
Soal warna cobalah bereksperimen, tentu kamu harus beberapa kali berada di depan kaca untuk melihatnya sebelum keluar rumah. (*)
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News