Manfaat Dahsyat VCO untuk Kulit, Wajib Coba

Manfaat Dahsyat VCO untuk Kulit, Wajib Coba - GenPI.co JATIM
Ilustrasi-Perawatan kulit wajah. Foto: Genpi

Beberapa penyakit kulit seperti psoriasis, dermatitis kontak, dan eksim kerap menimbulkan gejala berupa ruam kemerahan dan gatal-gatal yang mengganggu.

VCO dapat memberikan manfaat untuk mengurangi peradangan kulit berkat sifat anti-inflamasinya.

Faktanya, penelitian yang terbit pada International Journal of Dermatology menemukan bahwa 46% pasien dengan penyakit kulit kronis mengalami perbaikan kondisi setelah menggunakan minyak kelapa murni.

BACA JUGA:  Cara Alami Kembalikan Warna Rambut, Bye Uban

Sementara itu, hanya ada 19% dari seluruh pasien dari kelompok yang menggunakan minyak mineral yang mengalami respons positif.

3. Berpotensi mengatasi jerawat

BACA JUGA:  Mentimun Punya Manfaat Dahsyat untuk Mata, Simak Apa Saja

Jerawat merupakan kondisi yang terjadi ketika foliker rambut tersumbat oleh minyak, sel kulit mati, dan kotoran.

Hal ini lama kelamaan, menyumbat dan menimbulkan peradangan serta bintik-bintik merah dengan bagian putih di tengahnya.

BACA JUGA:  4 Cara Mengobati Bekas Jerawat, Wajah Cerah Kembali

Masih berhubungan dengan sifat anti-peradangannya, virgin coconut oil mampu membantu mengurangi peradangan akibat jerawat.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya