
"Umumnya banyak pesta-pesta yang dibuat pada musim panas, dengan gaya tropikal. Ada juga pesta kolam renang yang biasanya, gayanya casual colorful," jelasnya.
BACA JUGA: Embran Nawawi Nostalgia Gaya 50an lewat Batik Cocktail Dress
Untuk Cocktail Party in Summer, Embran mengangkat gaya elegant chic.
"Saya menekankan gaya elegan dan klasik lewat batik dan lace. Kemudian bentuk busananya gaya tahun 50an," ucapnya. (del)
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News