
2. Gunakan ikat pinggang
Bila kalian ingin bergaya oversied di kantor atau blazer oversized untuk acara resmi, baiknya menggunakan ikat pinggang.
Belt ini memberi kesan agar lekuk tubuhmu tetap terlihat. Ikat pinggang kulit bagus juga dipadukan dengan outfit oversized.
3. Pilih alas kaki yang cocok
Kalian dapat memadukan oversized-mu dengan berbagai macam sepatu. Mungkin dapat mencoba baju oversized dipadukan slip dress dan angkle boots.
Namun jika ingin terlihat sedikit kasual, memakai sneakers juga dapat kamu coba.
4. Tambah asesoris yang simpel
BACA JUGA: 5 Model Rambut Pendek dan Praktis
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News