
Cara membersihkannya mudah, basahi spons makeup di bawah air mengalir, tambahkan sabun pembersih, pijat dan tekan spons makeup.
Lalu bilas, peras spons di bawah air mengalir yang bersih sampai busa hilang. Jemur spons makeup hingga kering.
2. Rendam Spons
Merendam spons dapat dilakukan agar spons lebih bersih secara maksimal. Kamu bisa membersihkannya dengan merendam, lalu menggunakan sabun batang.
3. Bersihkan menggunakan microwave
BACA JUGA: 3 Cara Alami Menghilangkan Bibir Kering dan Pecah-Pecah
Apabila kamu memiliki microwave di rumah, ada baiknya untuk dicoba untuk membersihkan spons make up.
Membersihkan spons di dalam microwave seperti membersihkan menggunakan air panas, dapat membunuh mikroorganisme. (*)
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News