
Mengapa harus memilih pembersih berbahan dasar minyak? Minyak, baik yang berasal dari mineral atau tumbuhan, dapat melarutkan bahan-bahan make up yang berat.
Minyak juga dapat membersihkan sunscreen yang anda kenakan sebelum make up, serta debu dan kotoran yang menempel di make up wajah anda setelah seharian beraktivitas.
2. Kulit menjadi lebih lembap dan lembut
BACA JUGA: Kini Hilangkan Bulu Tanpa Rasa Sakit, Ladies Sudah Pernah Coba?
Manfaat lain dari double cleansing yaitu anda memiliki kulit yang jauh lebih lembap dan halus.
Kandungan minyak yang terdapat pada pembersih wajah dapat memberikan kelembapan lebih pada kulit anda.
BACA JUGA: Kurang Percaya Diri Kulit Kaki Tidak Mulus, ini Cara Perawatannya
Namun, pada langkah selanjutnya, pastikan memilih sabun muka dengan bahan-bahan yang ringan dan tidak membuat kulit anda terlalu kering.
Hal ini untuk mencegah agar kulit Anda tidak kehilangan minyak (sebum) alami di dalamnya.
BACA JUGA: Megahnya Baju Corak Majapahit Milik Khofifah Indar Parawansa
3. Skincare lebih mudah meresap ke dalam kulit
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News