Hari Jumat Waktu Terbaik Memperbanyak Ibadah dan Doa, Sesuai Hadis Nabi

Hari Jumat Waktu Terbaik Memperbanyak Ibadah dan Doa, Sesuai Hadis Nabi - GenPI.co JATIM
Ilustrasi Doa di hari Jumat. (Foto: GenPI.co).

Sebagaimana diketahui, Jumat bagi umat Islam merupakan hari yang istimewa atau bisa disebut sayyidul ayyam atau penghulu hari dalam sepekan.

Hal inilah yang membuat Jumat sangat spesial untuk memanjatkan doa yang dijamin, diterima atau diijabah oleh Allah SWT.

Masih dari laman NU Jatim, beberapa keterangan menyebutkan banyak peristiwa penting dalam di hari jumat, seperti diciptakan dan dicabut nyawa Nabi Adam AS.

BACA JUGA:  Bacaan Niat Salat Dhuha Beserta Artinya, Lengkap

Kemudian trompet Malaikat Israfil ditiupkan, berakhirnya kehidupan manusia di dunia, dan beberapa peristiwa besar lainnya. Wallahu a'lam. (*)

Heboh..! Coba simak video ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya