3 Kuliner Sidoarjo yang Wajib Kamu Coba

3 Kuliner Sidoarjo yang Wajib Kamu Coba - GenPI.co JATIM
Ilustrasi- Rawon Gajah Mada. Foto: Instagram @rawongajahmada.sby

Jatim.GenPI.co - Kabupaten Sidoarjo sudah dikenal dengan penghasil udang untuk dijadikan kerupuk udang yang gurih.

Ternyata, masih banyak kuliner yang wajib kamu coba saat berada di Sidoarjo.

BACA JUGA: Asyiknya Ngopi Sambil Belajar Sejarah Perkebunannya di Blitar

Seperti yang sudah dirangkum oleh GenPI dari berbagai sumber.

1. Rawon Gajah Mada

Rawon Gajah Mada buka pada pukul 21.30 - 03.00 WIB.

Kuliner satu ini punya ciri khas berupa potongan daging yang empuk dan besar, ditambah kuahnya yang meresap.

Lebih enak lagi, saat kamu menambahkan tempe, sambal taoge, dan telur asin.

Alamat: Rawon Gajah Mada di Pekauman, Sidoarjo.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya