Resep Smoothies Sehat, Cocok Untuk Sarapan

Resep Smoothies Sehat, Cocok Untuk Sarapan - GenPI.co JATIM
Ilustrasi-Smoothies sehat untuk sarapan. Foto: pixabay/ajale

Jatim.GenPI.co - Sarapan menjadi hal penting yang tak boleh dilewatkan sebelum beraktivitas seharian. Tapi nyatanya, ada beberapa orang yang tidak terbiasa.

Sarapan tak melulu menyantap makanan berat, kamu bisa menyiapkan menu lain seperti smoothies sehat yang cocok untuk sarapan.

BACA JUGA: Sajian Olahan Roti Tawar, Mudah dan Praktis

GenPI Jatim berbagi resep smoothies sehat yang cocok untuk sarapan berikut ini.

1. Tropical smoothies

Membuat smoothies ini bahan-bahannya cukup mudah didapatkan.

Kamu hanya perlu mempersiapkan, 2 buah jeruk, 1 wortel, 100 gram mangga, dan 1 cangkir yoghurt plain.

Setelah siap, cuci bersih buah dan sayur tersebut, lalu masukkan ke dalam blender.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya