
2. Warung sejedewe
Warung penyetan ini berbeda dari warung sejenis pada umumnya, sebab lauk yang tersaji di sana seragam.
Lauk di sana lebih banyak serba dibakar.
BACA JUGA: Cakue Peneleh, Jajan Legendaris Surabaya
Lokasi warung ini berada di Jalan Raya Tenggilis Mejoyo Utara, Surabaya.
Warung ini buka mulai pukul 16.00 sampai 00.00 WIB.
BACA JUGA: Penyetan Mbak Noer, Pedas, Penolong Lapar Saat Malam
3. Penyetan jimerto
Warung ini menyediakan menu andalannya sambal yang luar biasa pedas namun nikmat.
BACA JUGA: Menikmati Sajian Tradisional Angkringan di Kota Batu
Tapi tenang, bagi anda yang tidak menyukai pedas, ada alternatif yakni sambal manis.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News