
"Tiga sektor itu cukup esensial sebagai bagian dari pemilihan ekonomi nasional. Jika ketiganya berjalan dengan baik, bisa dipastikan Indonesia akan bangkit," kata Alim Bara.
Gerakan tersebut, kata Alim, bersama menggerakkan masyarakat untuk saling peduli.
"Gerakan ini akan kami galakkan di seluruh nusantara. Kami mengajak semua pihak untuk bergabung menjadi relawan berani bangkit," tegasnya. (ant)
BACA JUGA: Komunitas Malang Tahes Club Kembali ke Pengungsian Gunung Semeru
Video seru hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News