Gogor Sejati, Wadah Bagi Penyuka Kegiatan Alam Bebas

Gogor Sejati, Wadah Bagi Penyuka Kegiatan Alam Bebas - GenPI.co JATIM
Diklat yang digelar oleh Gogor Sejati. Foto : Dokumentasi Gogor Sejati.

Jatim.GenPI.co - Gogor Sejati didirikan dibentuk sebagai wadah menyatukan ide dan pemikirakan seputar kegiatan pecinta alam.

Komunitas ini memng bergerak di bidang lingkungan dan alam bebas, hingga penanaman bibit mangrove.

BACA JUGA: IKA UB Bantu Warga Isoman Terinfeksi Covid-19 Selama 10 Hari

"Kebanyakan aktivitasnya di pegunungan gitu," kata Ketua Gogor Sejati, Syaian Hanif, Minggu (1/8).

Syaian mengatakan, organisasi pimpinannya ini turut melakukan rutinitas bersih lingkungan di Surabaya. 

Dalam melakukan aksinya, ia mengaku juga sering berkolaborasi dengan komunitas lainnya.

"Pernah dulu ada kegiatan bersih kali di Kali Simo. Juga pernah kegiatan gabungan dengan komunitas lain mengadakan kegiatan cabut paku bekas reklame di pohon-pohon," ujarnya.

Tidak hanya seputar kegiatan pelestarian lingkungan, kegiatan sosial turut jadi hal rutin Gogor Sejati.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya