Kabar baik untuk para traveler yang ingin berlibur ke Kota Malang. Wali Kota Sutiaji memastikan akan ada empat unit bus Macito atau Malang City Tour lagi.
Seorang pengusaha kuliner asal Surabaya, Nanik Yahya sekarang berhasil membuka bisnis makanan Timur Tengah. Kesuksesannya berawal dari buku resep suami.