Vaksinasi merdeka pondok pesantren (ponpes) dan rumah ibadah di Kota Surabaya digelar di Ponpes Sunan Kalijogo, Jalan Simokalangan No 184, Selasa (7/9).
Umat muslim besok merayakan hari raya kurban atau Idul Adha. Sebagai ibadah tahunan, hendaknya melaksanakan sesempurna mungkin dengan menjalankan amalan sunnah.