
Seperti diberitakan JPNN, Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto resmi mengatakan seluruh personel awak KRI Nanggala 402 yang berjumlah 53 orang, telah dinyatakan tenggelam/subsunk pada Sabtu (24/4) sore lalu.
BACA JUGA: Royke Arek Band: Lagu Nanggala 402 Abadi di Samudra Dapat Simpati
Ditambahkan Cak Sodiq, lagu itu akan terus viral seiring dengan masyarakat yang terus menaruh simpati dan ikut bela sungkawa terhadap 53 awak Nanggala yang meninggal.
"Semoga mampu menghibur dan menguatkan hati bagi keluarga yang ditinggalkan, sedang bagi 53 awak Nanggala, selain mati syahid mereka ini adalah Pahlawan di keabadian samudra,'' katanya.(dmr/jpnn/genpi)
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News