
Mendapatkan target ini, petenis tunggal putra Jatim David Susanto cukup percaya diri untuk mengulang prestasi itu.
“Kami harus tetap optimistis. Kalau targetnya sapu bersih, ya mudah-mudahan terealisasi,” katanya. (*)
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News