Cuaca Jawa Timur hari ini, menurut BMKG Juanda diprakirakan diguyur hujan lebat. Warga yang hendak beraktivitas di luar ruangan sebaiknya membawa payung.
Cuaca Jawa Timur hari ini, Kamis 17 November 2022 diprakirakan diguyur hujan seharian. Bagi kamu yang hendak beraktivitas di luar ruangan, sedia payung.