DKPP Kediri Punya Solusi Buat Petani, Simak

DKPP Kediri Punya Solusi Buat Petani, Simak - GenPI.co JATIM
Petani di Kediri, Jawa Timur, mengggunakan agensi hayati untuk mengendalikan organisme pengganggu tanaman (OPT), sehingga produksi tanaman pun diharapkan bisa lebih optimal. (FOTO ANTARA/dok.)

Ia juga mengatakan, pemakaian pestisida sintetik dalam mengendalikan organisme pengganggu tumbuhan akan kurang bijaksana jika digunakan dalam jangka waktu lama, sebab bisa menimbulkan masalah di bidang petanian.

"Disadari atau tidak, penggunaan pestisida sintetik secara terus menerus akan berdampak buruk pada lingkungan, pertanaman dan hasil pertanian itu sendiri," katanya. (ant)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya