
GenPI.co Jatim - Berkarir di Bank Indonesia (BI) menjadi mimpi bagi sebagian orang.
Recruitment Assistant Manager BI, Dika Prasetya Putra berbagi tips untuk bisa berkarir di BI.
Berikut ini beberapa yang disarankan oleh Dika mengutip dari laman resmi Unair.
BACA JUGA: Ingin Lolos Beasiswa atau Berkarir di Luar Negeri, ini Tipsnya
1. Integritas tinggi
Dika mengatakan, integritas tidak hanya soal kejujuran, melainkan juga sikap konsisten sesuai dengan nilai dan kode etik.
BACA JUGA: Mahasiswa, Ternyata Punya Perencanaan Karir Penting Banget Lho
Karyawan BI harus memiliki komitmen dan loyalitas, sehingga tak mudah untuk menyeleweng dari pekerjaannya.
“Jika kamu punya kriteria tersebut, itu akan jadi modal buat seorang karyawan untuk bisa diandalkan dan dipercaya, baik secara internal BI maupun eksternal,” ujarnya.
BACA JUGA: Siapa Sangka, Kirun Awali Karir Sebagai Penari
2. Profesional
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News