
"Nanti kami integrasikan dengan lintas dinas, misal yang terkait perizinan, jadi anak-anak muda ini bisa langsung punya izin usaha. Usahanya menjadi real business, bukan hanya ide di presentasi," ucapnya.
Ipuk juga akan meminta 10 tim terbaik untuk presentasi di depan perbankan, semacam pitching day. Perbankan yang tertarik bisa langsung membiayai. (ant)
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News