Berhubungan Ranjang Jangan Asal, Perhatikan Momen, Lebih Puas

Berhubungan Ranjang Jangan Asal, Perhatikan Momen, Lebih Puas - GenPI.co JATIM
Ilustrasi-Suami istri di atas ranjang. Foto: Genpi

GenPI.co Jatim - Berhubungan ranjang hendaknya jangan asal dilakukan, bagi pasangan, khususnya suami perhatikan pula momentumnya.

Selain itu, di sisi wanita, keinginan berhubungan ranjang mereka diatur salah satunya oleh siklus datang bulan.

Maka dari itu, keinginan berhubungan ranjang akan naik turun mengikuti siklus bulanan tersebut.

BACA JUGA:  Lakukan ini Bila Hasrat di Ranjang Hilang, Langsung Greng Lagi

Nah, puncak keinginan wanita berhubungan ranjang ketika terjadi ovulasi atau yang dikenal dengan istilah masa subur.

Cara menghitung masa ovulasi atau masa subur dari siklus datang bulan yang biasanya berlangsung selama 28 hari sampai 32 hari.

BACA JUGA:  Kopi Tanpa atau dengan Ampas, Mana yang Lebih Baik?

Meski begitu, tidak ada hitungan pasti yang mampu menentukan kapan masa ovulasi dimulai dan berakhir atau kira-kira hari ke-10 sampai 19 dalam siklus datang bulan tersebut. Namun ingat, siklus ini masih mungkin berubah-ubah.

Sementara itu hubungan antara masa puncak wanita ingin berhubungan badan dengan ovulasi dijelaskan dari sebuah penelitian dalam jurnal Human Reproduction.

BACA JUGA:  Posisi Asik Berhubungan Ranjang di Mobil, Rasanya Aduhai

Di dalam penelitian tersebut memuat, frekuensi berhubungan ranjang pasangan akan meningkat hingga 24 persen ketika wanita memasuki masa ovulasi.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya