Cara Menetralkan Skincare di Wajah, Mudah!

Cara Menetralkan Skincare di Wajah, Mudah! - GenPI.co JATIM
Ilustrasi-Perawatan kulit wajah. Foto: Genpi

GenPI.co Jatim - Menetralkan wajah dari skincare secara mendadak bisa menimbulkan masalah pada kulit.

Terlebih, anda memiliki kulit yang sensitif dimana lebih rentan terhadap bahan-bahan kimia.

Tenang, tak perlu risau, anda bisa melakukan cara berikut ini.

BACA JUGA:  Lakukan Tips Berikut, Istri Heran Tiba-Tiba Ganas di Ranjang

1. Kurangi intensitas memakai produk

Jika sebelumnya anda rutin memakai skincare setiap hari, coba kurangi intensitasnya menjadi 2-3 hari sekali. Cara ini bisa membantu menetralkan kulit wajah sedikit demi sedikit.

BACA JUGA:  4 Cara Organ Sensitif Wanita Terhindar dari Luka, Perhatikan

Setelah terbiasa dengan pola ini selama beberapa minggu, coba hentikan penggunaan produk skincare selama tiga hari penuh.

Amati apakah kondisi kulit Anda tetap baik atau muncul masalah tertentu, misalnya jerawat.

BACA JUGA:  Penderita Diabetes Bisa Jalani Puasa Ramadan, Asalkan?

2. Cuci muka secara teratur

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya