
GenPI.co Jatim - Banyak alasan kenapa pria selingkuh. Mulai dari tergoda hingga bosan dengan pasangan.
Pada zaman yang serba canggih, kemungkinan selingkuh bisa saja terjadi.
Model selingkuh juga beragam, tidak hanya dilakukan dalam bentuk fisik. Akan tetapi juga bisa secara non fisik (melalui telepon, aplikasi chatting, dan media sosial).
BACA JUGA: 6 Tanda-Tanda Pasangan Selingkuh yang Wajib Diketahui
Alasan kenapa pria selingkuh beragam, berikut ini penjelasannya.
1. Tergoda wanita yang lebih cantik
Tergoda wanita lain karena lebih cantik menjadi faktor tertinggi pria selingkuh.
BACA JUGA: WOW! Legislator Ungkap Bandelnya ASN Surabaya, Ada Perselingkuhan
Alasan klasik ini paling banyak melandasi perilaku selingkuh. Tinggal bagaimana mengendalikan pandangan dengan komitmen hubungan.
2. Bosan
Bosan bisa menghinggapi setiap pasangan. Antara wanita dan pria memiliki alasan akan rasa tersebut.
BACA JUGA: Razia di Mojokerto, 2 Pasangan Kepergok Lagi Asik dalam Kamar
Pria akan mencari wanita yang lebih menarik dari pasangannya. Biasanya menemukannya di lingkungannya sehari-hari, Seperti di tempat kerja, di lingkungan pertemanan atau bahkan sampai mencari lewat aplikasi kencan.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News