Tips Menjaga Santan Tidak Pecah, Suhu Air Jadi Poin Penting

Tips Menjaga Santan Tidak Pecah, Suhu Air Jadi Poin Penting - GenPI.co JATIM
Ilustrasi Tips mencegah santan tidak pecah. (Foto: Envato/ellinnur).

GenPI.co Jatim - Kesalahan umum memasak makanan yang mengandung santan biasanya kurang tepat, alhasil pecah.

Food Content Creator dan Founder Natural Cooking Club Fatmah Bahalwan membagikan tips agar santan tidak pecah saat dimasak.

Menurutnya, tekstur santan pecah karena saat memasukkannya tidak dalam waktu yang tepat.

BACA JUGA:  3 Obat Flu Anak yang Bisa Dibeli di Apotek

"Misalnya masak lodeh. Pastikan untuk masukkan santannya saat air sudah mendidih," katanya.

Lanjutnya, sayur lodeh diberikan air terlebih dahulu.

BACA JUGA:  3 Macam Obat Flu yang Ada di Apotek, Kamu Wajib Tahu

"Kemudian masukkan bumbunya dulu, sayurannya dulu, lalu biarkan mendidih. Santannya dimasukkan terakhir, lalu aduk rata" ungkapnya.

Cara tersebut, katanya menghindari santan pecah ketika dimasak.

BACA JUGA:  Untung dan Rugi Membeli Rumah Bekas, Simak Sebelum Membeli

"Insyaallah santannya enggak akan pecah," imbuhnya.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya