
Pastikan saat ini tidak ada sisa makanan yang terbuka di dapur, tutup rapat sisa makanan apabila tidak dimakan.
Hindari meletakkan makanan yang masih akan dimakan di atas meja tanpa ditutupi, kamu juga tidak disarankan meninggalkan makanan sisa di atas wastafel. Sebab akan memancing kecoa keluar dari persembunyiannya.
3. Bersihkan genangan air
BACA JUGA: Suami Perhatikan Titik-Titik ini, Istri Klepek-Klepek
Ingat, tempat yang lembap dan kotor adalah lingkungan ideal bagi kecoa untuk bersarang.
Oleh karena itu, pastikan sudah membersihkan genangan air yang ada di rumah, misalnya dari pipa atau atap yang bocor.
BACA JUGA: Manfaat Kulit Semangka Dahsyat, Bikin Pria Tahan Lama
Cara ini diyakini ampuh mengusir kecoa agar tidak betah berlama-lama di rumah. (*)
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News