
Kemungkinan mengalami kekakuan tulang telinga tengah (otosklerosis) bisa diikuti dengan telinga berdenging.
8. Kejang otot telinga bagian dalam
Bisa saja kondisi kejang atau tegangnya otot telinga bagian dalam dapat terjadi tiba-tiba tanpa alasan. Namun umumnya bisa karena penyakit saraf, seperti multiple sclerosis.
BACA JUGA: Leher Kaku Jangan Diremehkan, ini Cara Mengobatinya
9. Gangguan pembulu darah
Gangguan pembuluh darah dapat membuat darah mengalir melalui pembuluh darah dan arteri lebih kuat yang menyebabkan tinnitus.
BACA JUGA: Kenali Ciri Sakit Kepala Migrain, Bisa jadi Gejala Vertigo
10. Neuroma akustik
Gangguan satu ini merupakan tumor jinak (non-kanker). (Hello Sehat)
BACA JUGA: Waspada, Stres Bisa Buat Maag Kambuh
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News