
Baby oil menggunakan bahan dasar minyak akan sangat sulit dibersihkan. Memakainya bisa membuat bakteri terperangkap hingga bisa menimbulkan iritasi.
3. Melumurinya dengan makanan dan minuman manis
Berfantasi saat berhubungan ranjang boleh-boleh saja, asalkan masih dalam koridor. Jika ingin menggunakan makanan manis, pastikan jauh dari alat kewanitaan.
BACA JUGA: Kecanduan Begituan Tak Baik, Lakukan Cara ini
Karena bila masuk akan mengacaukan kadar pH yang dapat mengakibatkan jamur atau infeksi.
4. Menghindari lateks pelindung untuk alat pria
BACA JUGA: Tak Perlu Cemas, Begituan Tetap Nikmat Hingga Usia Lanjut, Asal?
Alat kontrasepsi memang sangat disarankan saat berhubungan ranjang. Selain melindungi dari penyakit menular dan kehamilan yang tidak diinginkan, juga dapat menghindari hal yang membahayakan alat kewanitaan.
Menggunakan lateks pelindung alat pria ini bisa menjaga tingkat pH alat wanita. Ini akan sangat bagus untuk mempertahankan bakteri baik.
BACA JUGA: Istri Punya Hasrat Berhubungan Ranjang Tinggi, Berikut Tipsnya
5. Menggunakan alat bantu yang terkontaminasi
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News