
LP sudah diterima Polrestabes Surabaya, Jumat (11/6). Arief menyebut telah melakukan penyelidikan.
Pihaknya telah memintai keterangan 4 saksi. Hanya saja ia belum mau menjelaskan nama-nama tersebut, dan hasil pemeriksaan.
"Kami masih akan memanggil saksi-saksi lain," tutur Iptu Arief. Dirinya menduga masih banyak lagi korban dari restoran palsu tersebut.
BACA JUGA: 4 Fakta Pemain Anyar Persebaya Bruno Moreira
Namun, Arief menyebut masih fokus pada satu orang yang melaporkan.
"Belum ada penambahan korban lainnya," ucap Arief. (jpnn/genpi)
Artikel ini sudah tayang di JPNN.com dengan judul: Viral, Modus Penipuan Berkedok Resto di GrabFood dan GoFood Artikel ini telah tayang di JPNN.com dengan judul "Viral, Modus Penipuan Berkedok Resto di GrabFood dan GoFood", https://jatim.jpnn.com/kriminal/1906/viral-modus-penipuan-berkedok-resto-di-grabfood-dan-gofood?page=2
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News