
Jatim.GenPI.co - Sebagai mahasiswa, apalagi perantauan di Malang harus pintar mengelola keuangan. Uang bulanan pastinya tidak boleh habis dalam sekejap.
Salah satu cara mengelola keuangan dengan makan yang ramah di kantong.
Nah, berikut ini adalah daftar tempat makan di Malang yang ramah di kantong dan membuat perut kenyang.
BACA JUGA: Inovasi Kuliner, Rawon Tanpa Kuah
1. Warung Baleluwe
Warung ini menyediakan menu makanan terkenal olahan ayam krispi, ayam laos ayam kremes, ayam bakar, ayam goreng, ikan lele bahkan jamur krispy.
BACA JUGA: Lafest Sidoarjo, Tempat Makan dan Hiburan Kekinian
Harga tidak perlu khawatir, mulai dari Rp 3.000-an saja.
Tak hanya menunya yang beragam, menu sambal juga tersedia di sana, seperti sambal ijo, sambal bawang, dan sambal korek.
BACA JUGA: Bakso Bintoro Surabaya, Enak, Isian Kejunya Juara
Warung Baleluwe sendiri memiliki dua cabang, yaitu Jalan Terusan Surabaya dan Jalan Ambarawa, bisa pilih mana saja.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News