
"Selama 4 gelombang sudah terjaring 60 orang dan pelatihan kelima membuat desain batik dengan peserta yang sama, semuanya orang Polowijen,” imbuhnnya.
Perlu diketahui, tujuan utama dari kegiatan tersebut yakni ingin menyampaikan bahwa Kampung Budaya Polowijen sudah membentuk sentra batik dan topeng. (*)
Video heboh hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News