Kaligrafi Jarum Pentul, Unik dan Indah

Kaligrafi Jarum Pentul, Unik dan Indah - GenPI.co JATIM
Kaligrafi Jarum Pentul El Baraka. (Foto: Instagram @sparklingsurabaya)

Nah, menariknya kaligrafi buatan warga Bulak Rukem gang II Surabaya itu bisa sesuai dengan keinginan dari pelanggan sebab dikerjakan secara homemade.

Hal inilah yang menyebabkan pelanggan senang dan kembali lagi memilih membeli produknya.

El Baraka saat ini memiliki 10 pegawai, mereka semuanya merupakan warga sekitar.

BACA JUGA: Resah WFH, Mahasiswa Unair Ciptakan Aplikasi Belajar Jarak Jauh

Namun siapa sangka, dibalik karya seni kaligrafi jarum pentul ini. Pada awal usahanya, justru karena keadaan.

Pada saat itu tahun 1998 krisis ekonomi melanda Indonesia, semua bahan dari bahan berbahan mika melambung tinggi, Akhirnya El Baraka terus berinovasi dengan membuat kaligrafi berbahan kain, benang dan jarum pentul. (*)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya