Gendongan Bayiku.id yang Menembus Pasar Ekspor

Gendongan Bayiku.id yang Menembus Pasar Ekspor - GenPI.co JATIM
Pengusaha tas gendong bayi Lathifah Amaturohman memeriksa kualitas produknya sebelum diekspor ke Malaysia, Singapura dan Belanda di rumah produksi Bayiku.id di Malang, Jawa Timur, Selasa (25/5/2021).

Jatim.GenPI.co - Banyak gendongan bayi yang dijualan di pasaran. Dari sekian itu ada satu yang asli produk Malang. 

Bayiku.id, gendongan bayi produksi rumahan yang sukses menembus pasar ekspor. 

BACA JUGA: Awesomefootwear, Sepatu Lokal Asal Malang

Pemilik produsen tas gendong bayi Bayiku.id Lathifah Amaturohman mengaku produknya sudah mencapai pasar ekspor.  

Pengirimannya pun ke sejumlah negara seperti Malaysia, Singapura, dan Belanda. 

Untuk bisa meraih pasar luar negeri kualitas menjadi kuncinya. Lathifah selalu mengeceknya sebelum diekspor. 

Selama ini Bayiku.id terus berupaya memaksimalkan untuk penjuaan di pasar digital. Bahkan sampai membentuk tim kreatif khusus untuk membuat konten di media sosial. 

Pasar digital masih menjadi yang utama untuk memasarkan produk Bayiku.id. 

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya