Thriil Sepeda BMX Lokal yang Mulai Tergerus Produk Luar Negeri

Thriil Sepeda BMX Lokal yang Mulai Tergerus Produk Luar Negeri - GenPI.co JATIM
Kepala Kantor Bea Cukai Gresik, Bier Budy Kismuljanto saat meninjau pabrik sepada BMX merk Thriil di Desa Pasinan Lemah Putih Kecamatan Wringinanom, Kabupaten Gresik. (ANTARA/HO-Bea Cukai Gresik)

"Sebenarnya kapasitas produksi yang terpasang di perusahaan kami mencapai 20.000 unit setiap hari. Namun sejauh ini kami belum mencapai titik maksimal produksi karena fluktuasi permintaan,” kata dia. 

Ia bersyukur adanya dukungan dari Kementerian Keuangan melalui Bea Cukai Gresik berupa gudang berikat dan BMDTP yang membuat perusahaanya bisa menghemat biaya produksi hingga 30 persen.

Kepala Kantor Bea Cukai Gresik, Bier Budy Kismuljanto mendorong PT IBW bisa mengusai pasar global 

BACA JUGA: Keren! Fabo Bojonegoro Juara TikTok

“Selama ini kami selalu berusaha mempercepat proses administrasi kegiatan ekspor dan impor perusahaan di Gresik termasuk PT IBW. Kecepatan dalam bekerja inilah yang juga akan mendukung proses operasional perusahaan," katanya. 

Sejauh ini, produk sepeda ini telah mencapai sejumlah pasar luar negeri. Di antaranya, Asia, Amerika hingga Afrika. (ant)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya