Startup Digital Malang Tumbuh Pesat, Gim Lokal Go Internasional

Startup Digital Malang Tumbuh Pesat, Gim Lokal Go Internasional - GenPI.co JATIM
Ilustrasi pengembangan startup di Kota Malang. ANTARA/Vicki Febrianto

Wali Kota Malang Sutiaji mengatakan, peluang produk lokal gim masih terbuka lebar.

Malang, kata dia, memiliki keunggulan dengan banyaknya perguruan tinggi yang mampu mencetak sumber daya manusia (SDM).

“Keberadaan SDM yang memiliki kualitas, merupakan salah satu kunci untuk bisa mengembangkan suatu produk gim atau aplikasi. Selain itu, biaya untuk mengembangkan sebuah gim di Indonesia, juga masih lebih rendah dibanding dengan Amerika Serikat," kata dia. (ant)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya