Pemerintah menyabut subsidi tiga jenis pupuk, yakni ZA, SP-26 dan organik. Kebijakan ini mengundang reaksi dari HKTI Jember karena dapat merugikan petani.
Rumah murah dijual di Jember dengan angsuran subsidi flat. Penawaran menarik bagi anda yang sedang mencari hunian baik untuk ditinggali atau investasi.
Hujan deras yang mengguyur menyebabkan longsor di kawasan Gunung Gumitir, Selasa (12/7). Kemacetan panjang di jalur Jember-Banyuwangi tersebut tidak terelakkan.