Jelang Imlek, Intip Persiapan Lampion di Istal Kuda Tambak Bayan

Jelang Imlek, Intip Persiapan Lampion di Istal Kuda Tambak Bayan - GenPI.co JATIM
Pingki Ayako mengecek lampion yang akan dipajang saat pameran di Istal Kuda, pada 1-6 Februari 2022 mendatang. (foto : Ananto Pradana/GenPI.co Jatim).

Pameran lampion sudah mulai bisa dikunjungi sejak pagi hari. Namun, pembukaan resmi bakal dilakukan pada sore harinya.

"Tanggal 1 Februari pagi sudah bisa dikunjungi, tapi pembukaan resminya jam 6 sorenya," ungkapnya.

"Hal itu untuk mencegah nimbun banyak kerumunan. Terus pameran lampion ya masak siang-siang," imbuhnya.

BACA JUGA:  Lampion Warga Magetan Laris Manis, Tembus Pasar Luar Negeri

Seniman cat air itu menambahkan, dari puluhan peserta yang hadir terdapat salah satu seniman asal luar kota.

"Ada pelukis cat air namanya Yoes Wibowo, itu dari Pasuruan, itu yang paling jauh," jelasnya. (*)

BACA JUGA:  Unisma Gelar Wayangan, Haul ke-12 Gus Dur, Lestarikan Budaya

Simak video menarik berikut:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya