
Ipuk mengungkapkan, B-Fest juga mendorong generasi milenial untuk ikut menyumbangkan karya, misalkan Festival Film, Jagoan Tani, Jagoan Bisnis, dan Jagoan Digital.
Sederet event baru juga akan hadir, seperti World Surf League (WSL) dan Festival Paralayang.
“Untuk tanggal pasti masing-masing event, tunggu pada saat peluncuran ya,” katanya.
BACA JUGA: Berikut ini Jadwal Penerbangan dari Banyuwangi
Peluncuran B-Fest 2022 besok akan dimeriahkan Ndarboy Genk. (*)
BACA JUGA: Daftar Hotel di Banyuwangi dengan Pemandangan Pantai dan Harganya
Kalian wajib tonton video yang satu ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News